Hot dog crispy simple

Kebetulan stok sosis lg banyak dikulkas akhirnya bikin hot dog aja 😄

Persiapan
40 Menit
Waktu Memasak
25 Menit
Penyajian
5 Porsi

Dikirim oleh

Pada 16 Juni 2020 05.22

Langkah-langkah pembuatan

1. Tahap

Campurkan semua bahan kecuali sosis dan tepung panir. aduk sampai benar2 rata tidak bergerindil.

2. Tahap

Setelah itu tuang adonan ke gelas panjang dan masukkan ke dalam kulkas selama 15 menit.

3. Tahap

Sambil menunggu adonan, siapkan wadah dan tuang tepung panir secukupnya. Juga tusuk sosis dengan tusukan sate.

4. Tahap

Setelah 15 menit panaskan minyak goreng dengan api sedang. Ambil satu2 sosis dan celupkan ke adonan setelah itu balur dengan tepung panir dan goreng dlm minyak panas sampai matang. Selamat mencoba 😊


Bahan-bahan

  • 13 sdm Tepung terigu
  • secukupnya Tepung panir
  • 6 bh Sosis
  • 2 sdm Gula halus
  • 1 butir Telur
  • 130 ml Susu cair
  • 1/2 sdt Garam
  • 1/2 sdt Merica
  • 1/2 sdt Kaldu bubuk
  • 1 sdm susu bubuk
  • secukupnya Cabai bubuk
  • secukupnya Minyak goreng
  • 6 Tusuk sate

Bagikan ke teman anda

Resep-resep Terkait

Japanese Cheddar Soufflé Cheese Cake / Castella cheesecake (Simple dan Ekonomis)

Japanese Cheddar Soufflé Cheese Cake / Castella cheesecake (Simple dan Ekonomis)

Caramel pudding:Custard pudding/japanese pudding 🍮

Caramel pudding:Custard pudding/japanese pudding 🍮

Tempe Homemade (4 musim) simple dan mudah

Tempe Homemade (4 musim) simple dan mudah

Pohul-pohul khas batak (simple dan ekonomis) 💗

Pohul-pohul khas batak (simple dan ekonomis) 💗